29.1 C
Banyuwangi
Thursday, March 23, 2023

CATEGORY

Teknologi

Masih Bingung Informasi Seputar B2B? Yuk Kenali Karakteristiknya

Pernahkah Anda mendengar istilah B2B dalam ranah bisnis? Business to business atau sering disebut sebagai B2B merupakan sebuah transaksi bisnis yang melibatkan antara pelaku bisnis dan pelaku bisnis lainnya. Biasanya, yang melakukan transaksi bukanlah perorangan, melainkan antara dari sebuah kelompok atau organisasi.

Banyak Keuntungan Menggunakan Aplikasi Akuntansi Android, Apa Saja?

Sederhananya, dapat dikatakan bahwa aplikasi akuntansi android membuat bisnis Anda lebih berfokus pada biaya, memberi Anda wawasan yang lebih luas tentang pendapatan, membuat Anda menghemat waktu, meningkatkan hubungan dengan pelanggan, dan menggunakan data yang direkam sebelumnya untuk menciptakan tujuan ekonomi.

Mengenal Set Top Box Siaran TV dan Perbedaannya dengan Android TV Box

PEMERINTAH melalui Kementerian Komunikasi dan Informatika, Kominfo, memastikan telah secara resmi menghentikan siaran seluruh televisi sistem analog secara bertahap. Saat ini, penyiaran siaran melalui jalur TV analog di wilayah Jakarta, Bogor, Depok, Tangerang dan Bekasi serta 222 kabupaten/kota di Indonesia sudah dihentikan.

Kelola Manajemen Keuangan Makin Mudah dengan Aplikasi Laporan Keuangan

SEBAGAI seorang pengusaha ada kalanya mengikuti perkembangan jaman. Untuk saat ini dunia teknologi sudah jauh berkembang, dan tentunya terdapat beberapa teknologi yang bisa membantu memudahkan pekerjaan sebuah bisnis. Salah satunya adalah aplikasi laporan keuangan.

Apa itu Attendance Management Software, Fungsi dan Manfaatnya

APAKAH Anda memiliki karyawan yang merupakan pekerja yang sangat baik ... ketika mereka muncul? Kehadiran atau absensi sangat penting untuk kinerja kerja yang sukses. Namun, tampaknya datang tepat waktu dan siap bekerja menjadi semakin opsional. Tidak ada alasan tunggal untuk perubahan etos kerja ini. Meskipun nilai-nilai generasi dapat berperan, ini bukan masalah Milenial atau Generasi Z.

Angka Penetasan Intan Box di Atas 90 Persen

Tim Banyuwangi Sea Turtle Foundation (BSTF) dan peneliti Sekolah Ilmu Kedokteran dan Ilmu Alam Universitas Airlangga (SIKIA Unair) Banyuwangi, memaparkan hasil penelitian penetasan telur penyu di kantor Balai Konservasi Sumber Daya Alam (BKSDA) Wilayah V Jawa Timur di Banyuwangi kemarin (13/9).

KPI Dorong Media Lokal Lebih Berperan

Media lokal, tidak terkecuali media berbasis streaming seperti halnya Radar TV Banyuwangi dapat memberikan banyak kemanfaatan untuk masyarakat. Tak sekadar menyajikan informasi yang dibutuhkan masyarakat, media lokal juga dapat mempromosikan berbagai potensi lokal kepada masyarakat dunia.

Studio Radar TV Mulai Beroperasi, Kanit Regident dan Turjawali Awali Podcast

Jawa Pos Radar Banyuwangi (JP-RaBa) memiliki studio  baru. Namanya Radar Banyuwangi TV. Studio yang masih gres tersebut berada di lantai II Gedung Grha Pena Jalan Brawijaya nomor 77 Banyuwangi.

Kebijakan PSE Membatasi Masyarakat Kritis

Dalam kebijakan itu, mengharuskan perusahaan yang memiliki layanan digital, seperti situs atau aplikasi yang menggunakan layanan internet, harus didaftarkan ke Kominfo RI demi melindungi masyarakat dan negara dari berbagai ancaman di ruang digital.  “Kebijakan itu akan membatasi masyarakat yang kritis,” ujar ketua Komisariat PMII Ibrahimy Genteng, Dendy Wahyu, 23.

Menko Airlangga Jelaskan Masyarakat Siap Digital Menuju Visi Indonesia 2045

Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto yang hadir secara virtual dalam sesi Leaders Insight pada Festival Ekonomi Keuangan Digital Indonesia (FEKDI) 2022, Jumat (15/07), menyampaikan bahwa pembentukan masyarakat siap digital bisa dilakukan dengan mendorong aspek-aspek penting yaitu peningkatan dari sisi literasi, aksesibilitas, keterampilan, dan ketenagakerjaan.

Berita Terbaru

/